Jumat, 22 Mei 2015

MIKRO KS GARUT

KREDIT MIKRO BPRKS GARUT

 Kredit Mikro adalah produk kredit yang ditujukan kepada nasabah yang memiliki jenis usaha tertentu seperti usaha mikro dan usaha rumah tangga produktif dan dapat dikembangkan antara lain : petani, peternak, pengrajin, nelayan dan pedagang dengan kredit limit minimal Rp. 1 juta serta maksimal Rp.20 juta dengan bunga pinjaman 2.5% / bulan atau 30% / tahun.

SYARAT DAN KETENTUAN

 1. Syarat sebuah sektor usaha mendapatkan kredit mikro ini adalah lokasi usahanya berjarak dalam radius 5 km dari masing-masing ”Mikro Karyajatnika Sadaya Unit” (MKSU), dan memiliki tempat usaha permanen (bukan asongan).
2. Jaminan yang diterima adalah :
o BPKB Kendaraan
o Girik/pethuk/letter C disertai AJB
3. Jenis-jenis usaha yang termasuk dalam kriteria pembiayaan kredit mikro antara lain :
o Makanan Basah
o Makanan & Minuman Olahan
o Warung Sembako dan Kelontong, M. Tanah & Gas
o Perdagangan Pakaian Jadi
o Tempat Kost
o Perdagangan Barang Rongsokan
o Bengkel Mobil, Motor, Sepeda & Penjualan Spare Part
o Bahan Bangunan (Matrial)
o Bengkel Las & Bubut
o Counter HP, Pulsa & Aksesoris
o Konveksi
o Meubelair
o Penjahit & Taylor
o Penjualan & Service Elektronik
o Percetakan
o Perdagangan & Produksi Peralatan Rumah Tangga
o Perdagangan & Produksi Sandal, Tas, & Sepatu
o Pertanian & Peternakan
o Salon, Rias Pengantin & Penyewaan Alat Pesta
o Toko buku, ATK & Foto Copy
o Transportasi Umum & Pengiriman Barang
o Warnet Penjualan & Service Komputer
o dll

KEMUDAHAN DAN KEUNTUNGAN YANG DI DAPATKAN
1. Penyetoran tunai dapat dilakukan 7 hari 24 jam melalui mesin ADM. (Automatic Deposit Machine)
2. Jangka waktu kredit mikro 12, 18, 24, 30 dan 36 bulan
3. Suku bunga kompetitif
4. Persyaratan Dokumen Mudah
5. Jenis usaha yang dibiayai oleh kredit Mikro lebih banyak

HUBUNGI : 

RIDHA TIARA
TLP : 082127755244
WA : 0897983808
KANTOR BPRKS GARUT
JL. CIMANUK NO.240